Jumat, 30 Desember 2011

PERBANDINGAN USAHA RETAIL

Umumnya para konsumen mempunyai beberapa kriteria penilaian tentang perusahaan retail  yang telah ada sebagai perbandingan kualitas yang ditawarkan untuk menarik minat konsumen, seperti dapat dilihat dari berbagai macam aspek:

      1.       Lokasi             
Nama perusahaan
                                   Keterangan
Indomart
Memiliki posisi lokasi yang strategis  yang dekat dengan lingkungan sekitar sehingga bisa dijangkau oleh para konsumen  yang ingin memenuhi kebutuhannya, namun kadang keberadaan market retail tersebut terlalu banyak penyebarannya, sehingga hal tersebut dapat mengancam roda perekonomian pasar tradisional.
Alfamart
Memiliki posisi lokasi yang strategis  yang dekat dengan lingkungan sekitar sehingga bisa dijangkau oleh para konsumen  yang ingin memenuhi kebutuhannya sehar-hari, namun kadang keberadaan market retail tersebut terlalu banyak penyebarannya, sehingga hal tersebut dapat mengancam roda perekonomian pasar tradisional.
Giant
Memiliki lokasi yang strategis di jantung kota dan pusat bisnis sehingga mampu menjadi daya tarik yang ingin berkunjung kesana, tentunya yang ingin berbelanja.  
carrefour
Memiliki lokasi yang strategis di jantung kota dan pusat bisnis sehingga mampu menjadi daya tarik yang ingin berkunjung kesana, tentunya yang ingin berbelanja dalam skala besar.


     2.       Jenis produk
Nama perusahaan
                                   Keterangan
Indomart
Jenis produk yang ditawarkan ke konsumen sudah sangat mencukupi dan terbatas untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari, karena didukung letak ruang yang tidak terlalu besar, sehingga hanya memuat produk dengan kapasitas terbatas.
Alfamart
Jenis produk yang ditawarkan ke konsumen sudah sangat mencukupi dan terbatas untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari, karena didukung letak ruang yang tidak terlalu besar, sehingga hanya memuat produk dengan kapasitas terbatas.
Giant
Jenis produk yang ditawarkan sangat beraneka ragam dan sangat lengkap, karena didukung dengan ruangan yang besar, yang dapat memuat dan menyimpan segala bentuk produk, mulai dari  kategori makanan, pakaian, peralatan rumah tangga dan lainnya
carrefour
Jenis produk yang ditawarkan sangat beraneka ragam dan sangat lengkap, karena didukung dengan ruangan yang besar, yang dapat memuat dan menyimpan segala bentuk produk, mulai dari  kategori makanan, pakaian, peralatan rumah tangga dan lainnya



    3.       Harga
Nama perusahaan
                                   Keterangan
Indomart
Umumnya harga yang diberikan kepada konsumen sama saja dengan market pada kebanyakan yang dilakukan, tetapi kadang diberlakukan adanya potongan-potongan harga guna menarik minat konsumen.
Alfamart
Umumnya harga yang diberikan kepada konsumen sama saja dengan market pada kebanyakan yang dilakukan, tetapi kadang diberlakukan adanya potongan-potongan harga guna menarik minat konsumen.
Giant
Harga yang diberikan kepada konsumen sangat bersaing, karena kebanyakan konsumen membeli dalam jumlah banyak sehingga perusahaan ratail tersebut menerapkan harga yang relatif murah
carrefour
Harga yang diberikan kepada konsumen sangat  bersaing, karena kebanyakan konsumen membeli dalam jumlah banyak sehingga perusahaan ratail tersebut menerapkan harga yang relatif murah



     4.       Promosi
Nama perusahaan
                                   Keterangan
Indomart
Promosi dilakukan dengan pembagian catalog yang kadang diberikan hampir ke setiap rumah kepada calon konsumen atau pembeli.
Alfamart
Promosi dilakukan dengan pembagian catalog yang kadang diberikan hampir ke setiap rumah kepada calon konsumen atau pembeli.
Giant
Promosi yang dilakukan perusahaan retail tersebut biasanya dengan menggunakan catalog produk yang sudah dikenakan potongan-potongan harga dan biasanya promosi perusahaan juga dilakukan dengan dibantu oleh alat transaksi penjualan yang telah bekerjasama (credit card).
carrefour
Promosi yang dilakukan perusahaan retail tersebut biasanya dengan menggunakan catalog produk yang sudah dikenakan potongan-potongan harga dan biasanya promosi perusahaan juga dilakukan dengan dibantu oleh alat transaksi penjualan yang telah bekerjasama (credit card).







     5.       Display
Nama perusahaan
                                   Keterangan
Indomart
Display tempat dan produk rapih serta penempatannya sesuai dengan kategori jenis-jenis produk, namun display produknya sangat sederhana karena terbentur dengan kapasitas ruang yang sangat terbatas.
Alfamart
Display tempat dan produk rapih serta penempatannya sesuai dengan kategori jenis-jenis produk, namun display produknya sangat sederhana karena terbentur dengan kapasitas ruang yang sangat terbatas.
Giant
Display tempat  dan produk sangat besar, rapi, serta menarik sesuai dengan kategori jenis produk yang ditawarkan karena didukung dengan kapasitas ruang yang besar sehingga dalam hal penyusunan produk tidak mendapatkan kendala. Namun pada saat pembayaran kadang konsumen dipusingkan dengan tempat pembayaran cashier yang memberlakukan pembayaran tunai serta non tunai.
carrefour
Display tempat dan produk sangat besar, rapi, serta menarik sesuai dengan kategori jenis produk yang ditawarkan karena didukung dengan kapasitas ruang yang besar sehingga dalam hal penyusunan produk tidak mendapatkan kendala.



     6.       Customer service
Nama perusahaan
                                   Keterangan
Indomart
Servis yang diberikan sudah mencukupi karena tersedianya pramuniaga untuk mengantisipasi konsumen mencari tahu produknya.
Alfamart
Servis yang diberikan sudah mencukupi karena tersedianya pramuniaga untuk mengantisipasi konsumen mencari tahu produknya.
Giant
Servis yang diberikan sudah mencukupi karena banyak tersedianya pramuniaga sehingga memudahkan konsumen yang mengalami kesulitan dalam hal menemukan barang atau produk yang diinginkan.
carrefour
Servis yang diberikan sudah mencukupi karena banyak tersedianya pramuniaga sehingga memudahkan konsumen yang mengalami kesulitan dalam hal menemukan barang atau produk yang diinginkan.

     7.       Etika
Nama perusahaan
                                   Keterangan
Indomart
Pasar yang sudah dewasa saat ini umumnya memberlakukan etika dalam hal operasionalnya, seperti mengucapakan salam kepada konsumen, membebaskan konsumen menentukan pilihan produknya sendiri serta membawa dan membayar produk kepada kasir.
Alfamart
Pasar yang sudah dewasa saat ini umumnya memberlakukan etika dalam hal operasionalnya, seperti mengucapakan salam kepada konsumen, membebaskan konsumen menentukan pilihan produknya sendiri serta membawa dan membayar produk kepada kasir.
Giant
Pasar yang sudah dewasa saat ini umumnya memberlakukan etika dalam hal operasionalnya, seperti mengucapakan salam kepada konsumen, membebaskan konsumen menentukan pilihan produknya sendiri serta membawa dan membayar produk kepada kasir.
carrefour
Pasar yang sudah dewasa saat ini umumnya memberlakukan etika dalam hal operasionalnya, seperti mengucapakan salam kepada konsumen, membebaskan konsumen menentukan pilihan produknya sendiri serta membawa dan membayar produk kepada kasir.



Senin, 28 November 2011

HARGA PSIKOLOGIS

   Harga psikologis memanglah menarik untuk dijalankan di dalam dunia usaha. karena bagaimanapun , kesuksesan sebuah usaha tergantung pada si konsumen. Kalau kita ke toko , supermarket atau pusat perbelanjaan tentunya sudah biasa menemui harga-harga yang tidak bulat. Harga- harga tersebut ada kemungkinan untuk tidak bisa di bayar dengan uang pas , sebagia contoh adalah Rp.1.580-, harga tersebu tidak bisa dibayar dengan uang pas karena tidak ada uang receh sinilai Rp.10, misalnya . Demikian juga kalau dibayar Rp.1.600-, pasti tidak ada uang kembalian . Untungnya, pihak toko tidak mau dibayar kurang , mau nya tetap dibayar lebih , yaitu RP.1600-, . Kalau total belanjaannya sedikit, presentasi uang yang kita bayar diluar harga barabg yang kita beli, akna besar. Tetapi jika total belanjaannya banyak , memang tidak akan terasa. Keuntungan yang bisa didapatkan pembeli , jika harga barang tersebut lebih murah dari toko lain maka akan terasa hemat, namun hal tersebut berlaku jika belanjaan banyak , kalau tidak akan sama saja, karena tidk ada uang kembaliannya.
   Keuntungan bagi si penjual , dengan harga yang lebih murah , akan menarik pelanggan. Meskipun selisihnya mungkin hanya beberapa rupiah. Sebagia contoh , harga di toko lain Rp.2000-, sedangkan di toko kita hanya Rp.1980-, . Sekilas pembeli akan melihat harga di toko kita lebih murah, yaitu sekitar seribuan. Sedangkan di Toko lain harganya dua ribuan. Meskipun nanti pada akhirnya, uang yang di bayarkan akan sama , karena tidak ada uang kembalian.
Selain masalah harga tersebut, yang sering di sebut sebagia pemanfaatan faktor psikologis, konon harga tersebut juag untuk mengakali pajak (mungkin benar/mungkin tidak). Karena tidak mungkin dengan selisih beberapa rupiah, pajak nya akan berbeda atau perbedaan prosentase pajak.


Contoh gambar brosur Harga psikologis

BAGAIMANA CARA MENGHADAPI COSTUMER YANG MENGELUH

1. Dengarkan dengan saksama
Keluhan sebenarnya sangat berharga dan mereka harus dianalisis. Data tersebut dapat digunakan untuk meningkatkan produk atau jasa dan dianalisa untuk mengembangkan ide-ide baru untuk pengembangan produk. Ketika seorang pelanggan mengeluh, itu sangat layak waktu dan usaha untuk membayar perhatian ke apa yang pelanggan yang mengeluh tentang. Ambil kesempatan ini untuk berbicara dengan pelanggan tentang ide-ide mereka mungkin harus mengatasi masalah tersebut.
Apa yang Anda mungkin berakhir dengan adalah sebuah tambang emas informasi yang diperoleh tanpa biaya yang akhirnya dapat digunakan untuk membuat lebih banyak penjualan, hanya karena Anda mendengarkan.

2. Jadilah Profesional
Membujuk pelanggan jengkel harus konstruktif dalam kritik mereka dibuat lebih sulit jika youre tidak mampu mengendalikan situasi. Cara paling mudah untuk mengambil alih situasi di mana seorang pelanggan marah dalam penerbangan penuh untuk tetap tenang, bersikap sopan dan menjaga profesionalisme. It wont terlalu lama sebelum pelanggan menyadari dia bereaksi berlebihan dan meminta maaf atas ledakan itu.

3. Dua Kata, Maafkan saya
Ketika pelanggan mengeluh, mereka sering mencari pengakuan dari empati, masalah dan yang paling penting, permintaan maaf. Jika tidak ada kriteria ini dipenuhi oleh perusahaan, pelanggan akan berjalan kaki tidak pernah kembali. Atau lebih buruk lagi, hal itu mungkin terjadi dalam pertempuran publik. Mengadopsi sikap defensif jarang bekerja dengan pelanggan tidak bahagia, bahkan jika Anda werent yang salah. Solusi terbaik adalah untuk menawarkan permintaan maaf dan mengakui bahwa perusahaan akan bertanggung jawab penuh atas kesalahannya. Permintaan maaf bagi pelanggan apa dot adalah untuk bayi.

4. Pekerjaan Untuk Selesaikan Pengaduan Cepat
Delight pelanggan yang telah mengajukan keluhan dengan solusi cepat untuk masalah mereka. Banyak dari kita yang akrab dengan tampilan III ke dalamnya frase, tapi tidak pernah mendengar mengintip dari departemen layanan pelanggan lagi. Menonjol dari pesaing Anda dengan bekerja untuk menyelesaikan masalah pelanggan Anda dengan cepat. Jauhkan informasi tentang apa yang telah Anda lakukan, memeriksa untuk memastikan bahwa theyre puas dengan hasilnya dan kompensasi mereka untuk masalah mereka. Dengan layanan pelanggan ini yang baik, pelanggan cant Anda membantu tetapi untuk menunjukkan penghargaan mereka dengan menempel di sekitar banyak lagi.

5. Formulir A Focus Group Pelanggan
Tekan ke dalam seluruh kebijakan gabungan dari pelanggan Anda dengan meminta umpan balik atau survei mereka pada keluhan Anda telah diterima. Hal ini dapat dengan mudah dicapai dengan membuat halaman khusus di situs Web atau blog. Its ide yang baik untuk melakukan hal ini karena kadang-kadang keluhan mungkin terdengar masuk akal dan membuat perubahan tampaknya layak, tetapi sebagian besar pelanggan Anda mungkin berpikir berbeda. Dengan mengumpulkan pendapat mereka sebelum menerapkan perubahan, hal ini dapat menyelamatkan Anda dari membuat keputusan bisnis buruk yang pada akhirnya bisa membuktikan mahal.
Theres setiap kemungkinan bahwa Anda mungkin menghadapi pengeluh serial yang hanya sesekali ambisi dalam hidup adalah untuk membuat orang sengsara. Anda dapat melihat pelanggan seperti mil jauhnya dan mereka sangat jarang berkontribusi pada pertumbuhan perusahaan Anda. Untungnya, jenis pengeluh sedikit dan jauh antara dan jangan membuat untuk pelanggan yang sangat setia.
Orang-orang yang menawarkan kritik konstruktif menyamar sebagai pengaduan di sisi lain, harus dianggap sebagai konsultan pribadi Anda pemasaran yang membayar Anda untuk mendengarkan mereka. It doesnt mendapatkan jauh lebih baik dari itu.




Sumber : http://babezainal-babezainal.blogspot.com/2009/12/menghadapi-pelanggan-sulit.htmlhttp://bisnisukm.com/tips-menghadapi-komplain-pelanggan.html

Selasa, 15 November 2011

SITUS PENAWARAN JASA



Situs Penawaran Jasa di antaranya adalah :

A.      Pendidikan
1.       http://pendidikan.net/
 Pendidikan.net ini dimaksudkan untuk merangkum informasi yang berhubungan denganperkembangan  yang terjadi dan untuk manyajikan sumber umum serta jarungan komunikasi forum bagi administrator sekola ,para pendidik dan para peminat lainnnya.
Seperti terminologi lainnya , tidak ada definisi tunggal untuk pendidikan karakter. secara etimologis,karakter berarti watak atau tabiat.

B.     Asuransi
Prudential plc merupakan perusahaan jasa keuangan terkemukan asal inggris yang berdiri sejak tahuan 1848. Prudential plc memiliki tujuan untuk membantu masyarakat dalam merencanakan keuangan mereka dan keluarga, dengan cara menyediakan produk-produk untuk mengatasi resiko keuangan yang sesuai dengan rencanakeuangan yang dipilih.
Dalam situasi ekonomi yang tidak menentu, merencanakan dan mengantisipasi segala kemungkinan secara financial adalah cara bijaksana yang dapat kita lakukan. Salah satunya adalah menjaga simpanan kita agar tidak terkuras karena tingginya biaya-biaya perawatan di rumah sakit.

C.     Hotel
Agoda menawarkan harga terbaik untuk hotel di Indonesia, dan 636 hotel siap menerima reservasi instan lewat system pemesanan online yang aman, melayani setiap tujuan termasuk Bali, Jakarta, Bandung, Lombok, dan Yogyakarta.
Setelah direnovasi , Mandarin Oriental Hotel , Jakarta kini telah menunjukan diri sebagai hotel yang paling mewah di kota, 272 kamar yang luas dan suite, restoran yang di pimpin oleh koki bintang, lokasi yang sempurna di jantung distrik keuangan kota dan diplomatic, dan layanan legendaries kami membuat hotel ini mewah tujuan dalam dirinya sendiri.

D.    Organisasi (Kelompok)
Situs ini bertujuan untuk menjadi tempat berkumpul dan berbagi para netter Indonesia. Disitus ini terdapat aneka ragam artikel berbagi tema yang dapat di baca serta terdapat juga forum komunitas bagi anda yang ingin berinteraksi dengan sesama aggota situs ini. Diharapkan situs organisasi.org mampu menjadi wadah untuk menuangkan kreatifitas yang bersifat positif guna memajukan internet Indonesia serta mencerdaskan kehidupan bangsa.
‘‘Open Road’’ adalah sebuah proyek dari komisi pelaksana LOTE (language other than English) Victorian state widw public library . ‘’Proyek Open Road ‘’ memberikan akses internet dalam berbagai bahasa yang tersedia disetiap perpustakaan  umum di daerah. Proyek ‘’Open Road’’ membuat situs ini sebagai sarana awal dalam menggunakan internet dalam bahasa Indonesia.

E.     Ibadah
Bagi Anda yang tinggal atau bekerja di seputaran menteng ,tentu taka sing lagi dengan nama Masjid Agung Sunda Kelapa. Majid yang terletak di jalan bernama sama dikelurahan menteng, jakarta pusat ini sudah berdiri kokoh selama 38 tahun.sebagian besar warga ibu kota kerap berkunjung ke sana karena masjid tersebut terbilang unik sekaligus mengesankan.
Masjid ini berdiri di Kramat tunggak , Tanjung Priok- Jakarta Utara. Menurut situs masjid ini (www.islamic-center.or.id) , pembangunan masjid Islamic Center ini di Prakarsai oleh Gubernur DKI waktu itu , Sutiyoso.


'' MEMPERBAIKI CITRA ARTIS LUNA MAYA DAN ARIEL PETERPEAN ''



Kasus luna maya dan ariel peterpean, setelah kasus yang menimpa mereka , jika anda seorang manajer dari Luna dan ariel , hal apa yang anda lakukan sebagai manajer untuk memperbaiki citra mereka supaya dapat bersinar kembali  .
Jawab : jika saya manajer luna maya dan ariel peterpan langkah langkah yang saya lakukan sebagai manajer diantaranya adalah mengusulkan atau menganjurkan mereka untuk mengikuti kegiatan amal dan kegitan agama (mengikutsertakan mereka dalam kegiatan keagamaan) bisa juga mengajurkan mereka dalam  kegiatan social bertujuan agar menimbulkan citra positif dan khusus untuk luna maya mungkin saya akan menyuruhnya untuk memperbaiki penampilan dalam berbusana (lebih sopan lagi) ataupun bisa menggunakan jilbab untuk menimbulkan citra positif kepada dirinya.


Sumber : http://semangatbelajar.com/category/masalah-artis/

Senin, 17 Oktober 2011

Quiz 1 : "LINGKUNGAN PEMASARAN"

Lingkungan pemasaran sebuah perusahaan terdiri dari berbagai pelaku usaha dan kekuatan diluar pemasaran yang mempengaruhi kemampuan manajeman pemasaran mengembangkan dan mempertahankan hubungan baik dengan pelanggan sasaran. Lingkungan pemasaran menawarkan peluang dan ancaman . perusahaan yang berhasil, mengetahui betapa pentingnya terus menerus mengawasi dan menyesuaikan diri dengan lingkunga yang selalu berubah.

Factor demografi
Terdapat banyak faktor yang mempengaruhi perilaku pembelian konsumen, termasuk salah satunya adalah faktor demografi. Faktor demografi merupakan masalah yang harus dimengerti dan dipahami secara serius oleh pemasar. Tanpa mengetahui secara baik masalah yang melatarbelakangi konsumen dalam keputusan pembelian suatu produk, pemasar tidak akan dapat mengetahui selera, kebutuhan, dan keinginan konsumen. Karena itulah penting pula untuk diketahui dan diteliti faktor demografi apa saja yang sekiranya berkaitan. Metode penelitian yang digunakan penulis adalah metode deskriptif kuantitatif, serta uji hipotesis yang digunakan adalah Uji Kebebasan (Test of Independency). Uji ini digunakan untuk menguji hubungan antara data-data yang tidak dapat dikuantifisir (tidak dalam angka). Dalam hal ini yaitu untuk menguji hubungan antara perilaku pembelian berdasarkan faktor demografi. Dari hasil penelitian, dapat diambil kesimpulan bahwa ternyata faktor demografi memberikan pengaruh yang signifikan terhadap perilaku pembelian konsumen. Berdasarkan hasil ini, diharapkan dapat membantu perusahaan di dalam memfokuskan diri pada usaha-usaha perbaikan terhadap faktor-faktor yang dianggap berpengaruh dan penting bagi kepuasan konsumennya dan bagi kemajuan perusahaan sendiri.

Faktor Demografi Yang Harus Dipertimbangkan Oleh Portal Internet
Pemasaran modern membutuhkan organisasi untuk menjadi berkomitmen untuk orientasi pasar / pelanggan. Semua bagian dari organisasi harus koordinasi kegiatan untuk memastikan bahwa kebutuhan pelanggan terpenuhi secara efisien, efektif dan menguntungkan. Pemasaran meliputi kegiatan tradisional dipandang sebagai domain tunggal akuntan, produksi, SDM dan teknologi informasi. Banyak fungsi-fungsi ini memiliki kurang memperhatikan pertimbangan pelanggan. Semakin fungsi seperti sedang kembali berorientasi, dibuktikan dengan pentingnya inisiatif seperti Total Quality Management, (TQM), Business Process Reengineering, Just in Time (JIT) dan manajemen rantai pasokan. Individu peran fungsional sedang mengalami perubahan dari fungsional ke penekanan lebih besar pada proses. Dengan demikian mereka sedang didorong untuk menjadi bagian pemasar waktu. Proses memiliki dampak yang signifikan pada kemampuan organisasi untuk layanan pelanggan kebutuhan.
Internet dapat diterapkan oleh perusahaan sebagai bagian integral dari konsep pemasaran modern sejak:
  • dapat digunakan untuk mendukung berbagai fungsi organisasi dan proses yang memberikan produk dan layanan kepada pelanggan dan stakeholder kunci lainnya
  • sebagai media komunikasi dapat bertindak sebagai 'lem perusahaan' yang dapat mengintegrasikan bagian-bagian fungsional yang berbeda dari organisasi
  • memfasilitasi manajemen informasi yang sekarang semakin diakui sebagai alat pendukung pemasaran penting
  • peran masa depan internet harus menjadi bagian dari visi perusahaan sejak dampak masa depan akan signifikan untuk bisnis yang paling.
Tanpa informasi yang memadai, organisasi berada pada posisi yang kurang menguntungkan terhadap pesaing dan lingkungan eksternal. Up to date, informasi yang tepat waktu dan dapat diakses tentang industri, pasar, teknologi baru, pesaing dan pelanggan merupakan faktor penting dalam kemampuan organisasi untuk merencanakan dan bersaing di pasar yang semakin kompetitif.

Perilaku Konsumen Terhadap Pemasaran Telepon Selular

          Seperti kita ketahui bersama, harga telepon selular tidaklah murah, sehingga kita harus jeli dalam memilih dari puluhan macam, bahkan ratusan telepon selular, agar telepon selular yang kita beli nanti sesuai kebutuhan, dan sesuai dengan kapabilitas daya beli kita. Oleh karena itu, diperlukan beberapa pertimbangan dalam mengambil keputusan untuk membelinya. Banyak faktor yang mempengaruhi pengambilan keputusan dalam pembelian telepon selular, biasanya konsumen melihat dari segi rasional dan emosional. Dari segi emosional misalnya yaitu dilihat dari brand, design, adanya fitur tambahan, bonus eksklusif, dan sebagainya.
Untuk segi rasionalnya, konsumen melihat dari segi harga yang sesuai dengan daya belinya. Dalam pemilihan awal, konsumen cenderung melihat dari segi emosional yang cenderung mengedepankan design dan merek, namun saat keputusan pembelian, konsumen akan melihat dari segi rasional yang mengedepankan kesesuaian harga telepon selular dengan uang yang dimiliki. Untuk pengambilan keputusan dalam pemilihan fitur, kelengkapan, design, dan sebagainya ini, biasanya dilakukan oleh pihak yang membutuhkan (yang akan membeli) telepon selular, misalnya mahasiswa, yang notabene sebagian besar dari mereka masih bergantung dengan orang tua (dalam hal materi), sehingga pengambilan keputusan finalnya itu terletak pada orang tua mereka masing-masing, apakah telepon selular yang diinginkan jadi dibeli atau tidak? atau harus memilih tIpe yang lain, yang sesuai dengan standar yang ditentukan orang tua mereka (dalam segi harga)? Karena dalam hal ini orang tualah yang memegang kendali keuangan. Namun berbeda pula jika pembeli adalah mahasiswa yang tinggal di kos, mereka cenderung membeli berdasarkan keputusan mereka sendiri, pihak orang tua hanya memberikan uang saja.
Pengambilan keputusan pembelian ini berbeda-beda setiap orangnya. Perilaku  konsumen dapat dirumuskan sebagai perilaku yang ditunjukkan oleh orang-orang, dalam hal merencanakan, mempertimbangkan, membeli dan menggunakan barang-barang atau jasa-jasa yang ditawarkan oleh setiap pelaku usaha/perusahaan. Dengan demikian dapat disimpulkan perilaku konsumen terdiri dari aktivitas-aktivitas yang melibatkan orang-orang sewaktu sedang menyeleksi, mempertimbangkan, membeli, dan menggunakan produk-produk dan jasa-jasa, sedemikian rupa sehingga hal tersebut dapat memberikan kepuasan bagi mereka dan akhirnya terpenuhi kebutuhan-kebutuhan dan keinginan-keinginan mereka.
Keputusan pembelian suatu telepon selular terdiri dari beberapa langkah yaitu pengenalan kebutuhan, pencarian informasi, evaluasi alternatif, pembelian, hasil yang diperoleh. Pada tahap pengenalan kebutuhan, konsumen mempresepsikan perbedaan antara keadaan yang diinginkan dan situasi aktual yang memadai untuk membangkitkan dan mengaktifkan proses keputusan. Pada tahap ini, konsumen merasakan kondisi aktual yang berbeda dengan keadaan yang diinginkan, hal ini membuat konsumen mengenali kebutuhannya. Misalnya, pada saat kebutuhan konsumen untuk menggunakan fasilitas internet, konsumen mulai mengenali kebutuhannya akan spesifikasi telepon selular dengan aplikasi java. Pada tahap pencarian informasi, konsumen mencari informasi yang disimpan di dalam ingatan (pencarian internal) atau mendapatkan informasi yang relevan dengan keputusan dari lingkungan (pencarian eksternal). Setelah mengenali kebutuhannya, konsumen mencari informasi yang berkaitan dengan pemenuhan kebutuhannya akan pembelian telepon selular. Informasi yang didapat dari dirinya sendiri, seperti: pengalaman pribadi dan ingatan  konsumen akan sesuatu hal yang relevan dengan kebutuhannya, disebut dengan pencarian  internal.  Sedangkan yang dimaksud dengan pencarian eksternal adalah ketika konsumen  mencari informasi dari lingkungannya, seperti; iklan, pengalaman teman dekatnya, pendapat  masyarakat, dan lain-lain.
Pada tahap evaluasi alternatif, konsumen mengevaluasi pilihan berkenaan dengan  manfaat yang diharapkan dan menyempitkan pilihan hingga alternatif yang dipilih. Pencarian internal dan eksternal yang diperoleh konsumen kemudian dievaluasi, hingga ke arah yang sesuai dengan harapan konsumen dalam memuaskan kebutuhannya. Setelah itu konsumen menyempitkan pilihan hingga ke alternatif yang akan dipilih.  Pada tahap pembelian, konsumen memperoleh alternatif yang dipilih atau pengganti yang dapat diterima bila perlu. Evaluasi yang telah dilakukan membawa konsumen untuk melakukan pembelian telepon selular. Jika ia mengalami kegagalan untuk melakukan pembelian telepon selular yang diinginkannya (alternatif yang dipilih), konsumen melakukan pembelian telepon selular ke alternatif lain atau alternatif pengganti yang masih dapat diterima.
Pada tahap terakhir, yaitu hasil yang diperoleh, konsumen mengevaluasi apakah alternatif yang dipilih memenuhi kebutuhan dan harapan segera sesudah digunakan. Jika kinerja telepon selular yang digunakannya telah sesuai dengan harapannya, maka konsumen tersebut akan merasa puas. Begitu pula sebaliknya, jika kinerja telepon selular yang digunakannya tidak sesuai dengan harapannya, maka konsumen tersebut akan merasa tidak puas. Pada tahap ini, kita bisa melihat keputusan pembelian telepon selular sangat dipengaruhi oleh beberapa faktor, yaitu: pendirian orang lain, risiko, tindakan pasca pembelian telepon selular oleh konsumen dan tindakan pasca pembelian telepon selular di pihak perusahaan.
Untuk meraih keberhasilan, para pemasar telepon selular harus melihat lebih jauh bermacam-macam faktor yang mempengaruhi pembeli dan mengembangkan pemahaman mengenai begaimana konsumen melakukan keputusan pembelian telepon selular. Secara khusus, pemasar telepon selular mengidentifikasikan siapa yang membuat keputusan pembelian telepon selular, jenis-jenis keputusan pembelian telepon selular, dan langkah-langkah dalam proses pembelian telepon selular. Proses pengambilan keputusan pembelian suatu barang (telepon selular) akan melibatkan berbagai pihak, sesuai dengan peran masing-masing. Peran yang dilakukan tersebut adalah:
1.    Initiator, adalah individu yang mempunyai inisiatif pembelian suatu telepon selular.
2.    Influencer, adalah individu yang berpengaruh terhadap keputusan pembelian telepon selular/telepon selular. Informasi mengenai kriteria telepon selular yang diberikan akan dipertimbangkan baik secara sengaja atau tidak.
3.    Decider, adalah yang memutuskan apakah akan membeli telepon selular atau tidak, telepon selular apa yang akan dibeli, bagaimana membelinya.
4.    Buyer, adalah individu yang melakukan transaksi pembelian telepon selular
sesungguhnya.
5.    User, yaitu individu yang mempergunakan telepon selular yang dibeli.
Saat ini telepon selular hampir diperlukan oleh berbagai kalangan masyarakat, khususnya masyarakat dengan mobilitas yang tinggi serta memiliki aktivitas yang padat.
Salah satu contohnya adalah mahasiswa dan pelaku bisnis. Tak bisa dipungkiri bahwa mereka memiliki segudang pekerjaan yang harus mereka selesaikan. Namun dengan jadwal yang padat, hal ini sering kali menjadi hambatan bagi untuk menjalin komunikasi dengan teman atau keluarga. Oleh karena itu, mereka sangat memerlukan peralatan mobile, khususnya telepon selular, untuk mempermudah mereka memenuhi kebutuhan sosial. Mahasiswa dapat menentukan sendiri spesifikasi telepon selular sesuai dengan kebutuhan mereka. Begitu juga pelaku bisnis yang mungkin lebih memerlukan aplikasi telepon selular yang lebih kompleks. Namun, tidak jarang pula mereka bertanya terlebih dahulu kepada teman atau keluarga mereka sebagai bahan pertimbangan dalam pembelian telepon selular mereka. Orang tua mahasiswa juga memiliki andil yang besar dalam pembelian telepon selular. Karena merekalah yang menentukan jumlah uang (budget) untuk pembelian telepon selular.
Keputusan pembelian dapat dilakukan apabila mahasiswa telah mengenali kebutuhan dan mengevaluasinya secara tepat. Misalnya, mahasiswa yang mayoritas diberikan budget yang tidak besar, dapat membeli telepon selular yang relatif murah tetapi memiliki spesifikasi yang cukup tinggi sesuai dengan kebutuhannya. Selain itu, keputusan pembelian telepon selular bagi mahasiswa dapat dilihat dari tingkat mobilitas mahasiswa tersebut, apakah mereka tergolong tipe mahasiswa yang pasif atau aktif. Mahasiwa yang memiliki tingkat mobilitas yang tinggi, akan memilih telepon selular yang dapat memudahkan mereka untuk berkomunikasi baik secara langsung dengan menelpon maupun tidak langsung dengan sms atau e-mail/facebook. Sedangkan mahasiswa yang memiliki tingkat mobilitas yang rendah, tidak terlalu memikirkan pemilihan spesifikasi tersebut
Selain faktor yang telah disebutkan di atas, faktor pemasar telepon selular juga memiliki andil yang besar dalam melakukan keputusan pembelian. Keberadaan service center akan sangat memudahkan pengguna apabila terjadi masalah terhadap telepon selular mereka dan memberikan penjelasan atas pertanyaan para konsumen. Selain itu, telepon selular bergaransi resmi sangat meyakinkan konsumen bahwa telepon selular yang akan mereka beli adalah produk asli, sehingga konsumen merasa yakin akan keaslian telepon selular dan dapat mencegah tindakan penipuan terhadap konsumen. dapat disimpulkan bahwa sebagian besar pengguna telepon selular tertarik membeli dengan alasan promosi, prestise, desain, kemudahan, harga, fitur, dan praktis. Perusahaan sebaiknya membuat produk telepon selular dengan berbagai desain yang unik dan fitur-fitur yang beraneka ragam yang terjangkau bagi penggunanya. Perusahaan sebaiknya menerapkan strategi produk lengkap dan perluasan serta pengembangan pasar agar produk lebih bersaing dipasar bukan karena harganya saja, tetapi karena pemenuhan kebutuhan pemakainya. Selain itu perusahaan juga hendaknya melakukan promosi secara gencar melalui media yang tepat agar konsumen merasa tertarik untuk membeli produk tersebut.




Acara Televisi Yang Mempengaruhi Masyarakat Indonesia

Salah satu acara Televisi yang mempengaruhi masyarakat Indonesia adalah Ethnic Run away (acara di Trans TV ) acara tersebut membawa pengaruh yang cukup besar terhadap masyarakat Indonesia , dengan adanya acara tersebut masyarakat lebih mengenali lagi suku dan budaya yang ada di negaranya sendiri , dan masyarakat juga lebih bisa menjaga kelestarian budaya supaya tidak diambil oleh Negara lain.